Detail Produk
Deskripsi Lengkap Produk
Gamis SVASANA 008 hadir dengan desain simpel yang tetap elegan dan mengikuti tren kekinian, dibuat dari kombinasi kain Toyobo dan Saluria yang dikenal adem, halus, lembut, serta menyerap keringat dengan baik sehingga sangat nyaman untuk aktivitas harian di iklim tropis. Materialnya tidak menerawang dan memiliki tampilan rapi sedikit mengilap, ditambah motif saluria yang teratur membuat gamis terlihat lebih eksklusif. Dilengkapi dengan kerah shanghai, lengan manset, saku depan kanan-kiri, kancing hias, serta busui friendly, gamis ini menawarkan kenyamanan sekaligus gaya modern sehingga cocok menjadi pilihan favorit Anda.